Dasar-dasar Perlindungan Tanaman
Kebijakan Perlindungan Tanaman
Ilmu Gulma
Epidemiologi Penyakit Tumbuhan
Pengendalian Hayati
Untuk meberi dukungan terhadap penyusunan skripsi, juga telah dibuat blog:
Sumberdaya Skripsi
Untuk penelitian, blog yang telah dibuat adalah:
Ketahanan Hayati Jeruk
PS IHPT yang sekarang dilebur menjadi Minat Perlindungan Tanaman juga sudah mempunyai blog:
Perlindungan Tanaman Faperta Undana
Untuk memungkinkan lebih banyak dosen mampu membuat blog dan menggunakannya untuk mendukung pelaksanaan tugas tridharma maka dilakukan pelatihan pada Senin, 6 Februari 2012. Materi pelatihan dapat diunduh sebagai berikut (klik judul di atas slide untuk mengunduh file dari SlideShare, klik slide untuk memutar langsung):
Materi lainnya akan diunggah menyusul.
Program aplikasi khusus untuk menulis btayangan blog (blog posts):
Windows Live Writer: http://download.live.com/write
Windows
Program aplikasi pengolah kata untuk menulis tayangan blog ini kini mempunyai antarmuka berpita mirip dengan Microsoft Office 2007.
ScribeFire: http://www.scribefire.com/
Windows | Mac | Linux
Merupakan ekstensi program perambah dunia maya Firefox, Chrome, Safari, dan now Opera, tetapi kini tersedia versi instalasi.
Zoundry Raven
http://www.zoundryraven.com
Windows | Portable
Merupakan program editor WYSIWYGyang dapat dijalankan dari komputer maupun cukup dari flash disk.
0 komentar:
Posting Komentar
Bila Anda merasa menerima manfaat dari mengunjungi blog ini, tolong sampaikan komentar